Pages

Sabtu, 10 April 2010

Kardiomiopati Kongestif yang Melebar

DEFINISI Kardiomiopati Kongestif Yang Melebar (Dilated Cardiomyopathy) adalah sekelompok kelainan jantung dimana ventrikel membesar tetapi tidak dapat memompa darah dalam jumlah yang cukup untuk memenuhi kebutuhan tubuh sehingga bisa mengakibatkan terjadinya gagal jantung. PENYEBAB Penyebabnya bisa berupa: Penyakit arteri koroner yang meluas. Penyakit arteri koroner ini mengakibatkan pasokan